Penyesalan

06.06.03



Mengapa kita harus kehilangan

Baru merasakan cinta?

Harus terjadi

Baru ada penyesalan?
Tak bisakah kita rasakan itu

Sebelum perpisahan?

Jika dapat kubalikkan waktu

Kuingin sekali lagi bersamamu

Namun tak ada yang abadi

Waktu terus berjalan

Dan kita tenggelam

Tertinggal dalam sejuta penyesalan

Popular posts from this blog

Borrow

Imbroglio

Jauh Melangkah